Bisnis Yang Menguntungkan

BISNIS YANG MENGUNTUNGKAN

Semua orang menginginkan perniagaan, perdagangan atau bisnisnya selalu beruntung dan selalu mendapatkan laba yang banyak. Lantas bagaimana caranya dan bisnis apa yang selalu mendapatkan keuntungan? Maka Ketahuilah, perniagaan, perdagangan atau bisnis yang tidak pernah merugi adalah berniaga dengan Allah. Apa bentuknya? Pergilah menuntut ilmu, itulah bisnis dengan Allah.

Berkata Sufyan ibnu Uyainah rahimahullah  :

"من طلب العلم فقد بايع الله عز وجل".(مفتاح دار السعادة : 1-71).

"Barangsiapa yang menuntut ilmu, maka sungguh dia telah berbisnis (berniaga) dengan Allah. (Miftahu Daarissa'adah 1-71).

AFM

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ibadah Dimalam Nisfu Sya'ban

Royalti Di Akhirat

KENAPA KAMU DIAM?